Skip to content

Kicauan Sabar

November 13, 2012

Ingin mencoba merangkum kembali kicauan dini hari tadi tentang “sabar” , agar tidak tertelan oleh kicauan lainnya :))

1. Innallaha ma’ashabirin l Sesungguhnya Allah bersama orang-orang yang sabar l Man Shabbara zafira l Barang siapa yg bersabar dia beruntung

2.Penggunakan kata inna l sesungguhnya l merupakan titik tekan kesungguhan Allah akan sesuatu dan bukan sesuatu hal yg main-main

3.Sabar itu kunci kemenangan l marah kunci kelemahan l sabar itu tiada batas, manusia saja yg suka membuat batas

4.Kunci Hidup enak,nyaman dan tentram l dapat nikmat SYUKUR l dapat ujian/cobaan SABAR l

5.Menasehati dalam Kebaikan dan Kesabaran l begitu penting makna Sabar sepenting Mahar dalam mimbar pernikahan :))

6.Sy sudah usaha l sudah berdoa l kok belum dikabulkan ? l ada yg kurang ?l jelas ada, apa itu ? Kurang SABARnya

7.Konsepnya mudah , simpel tapi susah dalam implementasi l bagaimana caranya l ya berlatih, trus berlatih sampai titik sabar

No comments yet

Leave a comment